SMK NUSATAMA PADANG

Jl. Pramuka IIC No. 2 Khatib Sulaiman Padang

SMK Bisa

Kedatangan Tim Puskesmas Kota Padang sebagai Pemateri Pesantren Ramadhan 1442 H / 2021 M

Rabu, 21 April 2021 ~ Oleh Kiki Amelia Putri, S.Pd ~ Dilihat 540 Kali

Rabu, 21 April 2021 Tim Puskesmas Ulak Karang Kota Padang memberikan materi untuk kegiatan pesantren Ramadhan 1442 H/ 2021 M. Materi tersebut berjudul "Bahaya rokok dan gadget bagi kesehatan mental". Adapun tujuan dari materi tersebut agar Siswa/Siswi SMK Nusatama Padang mengetahui dan melek akan dampak negatif/ bahaya merokok dan penggunaan gadget secara berlebihan bagi kesehatan mental.

Berdasarkan teorinya, bahaya rokok bagi kesehatan diantaranya meningkatkan resiko penyakit jantung, stroke, gangguan paru-paru, dapat menggaggu perkembangan dan fungsi otak, dll. Kemudian bahaya penggunaan gadget secara berlebihan yaitu mudah stress, mudah marah, dan menimbulkan perilaku buruk lainnya.

KOMENTARI TULISAN INI

  1. TULISAN TERKAIT